Dandim 0824/Jember Hadiri Pengajian Di Pesantren Salafiyah As Siddiqi, Perkuat Silaturahmi Dengan Ulama

    Dandim 0824/Jember Hadiri Pengajian Di Pesantren Salafiyah As Siddiqi, Perkuat Silaturahmi Dengan Ulama

    JEMBER - Bertempat di Pesantren Salafiyah As Siddiqi, Desa Wonosari Kecamatan Puger Kabpada Minggu 19/02/2023 dilaksanakan pengajian akbar dalam memperingati Isro' Mi'roj, Haul Syeh Abdul Qadir Al Jaelani, Haul KH Ahmad Siddiq.

    Hadir pada kesempatan tersebut diantaranya Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso, Muspika Puger, KH Junaedi Al Baghdadi (Pengasuh Pesantren Al Baghdadi Kerawang), KH Ahmad Madani Siddiq (Pengasuh Pesantren Salafiyah As Siddiqi) Desa Wonosari.

    Kegiatan diwarnai dengan pembacaan Sholawat Nabi Muhammad SAW oleh Tim Hadrah Al Banjari Kodim 0824/Jember dan Ceramah agama oleh KH Jaelani Al Baghdadi, dihadiri oleh sekitar 1000 jamaah.

    Usai kegiatan tersebut, Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso saat kami wawancarai menyatakan, bahwa kita hadir dalam rangka bersilaturahmi dengan masyarakat dan ulama.

    Dengan harapan barokah kegiatan ini membantu  kelancaran  tugas-tugas kita dalam melakukan pembinaan teritorial. Jelas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Kodim 0824/Jember Gelar Sholat Subuh dan...

    Artikel Berikutnya

    Tingkat Inflasi Kabupaten Jember Per Januari...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Panglima TNI Paparkan Kesiapan Dalam Mendukung Pilkada Serentak dan Pencapaian Asta Cita
    Pantauan Liputan Media dalam 1 Bulan Terhadap 18 Anggota Dewan Asal Sumatera Barat atau 'Parle 18'
    Hendri Kampai: Menelusuri Dunia Search Engine Optimization (SEO)
    Tournamen Tenis Danrem Cup 2024 Resmi Dibuka
    Polsek Puger Amankan Pelantikan KPPS Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur di Desa Grenden

    Tags