Dandim 0824/Jember Hadiri Tanam Cabe, Dukung Ketahanan Pangan

    Dandim 0824/Jember Hadiri Tanam Cabe, Dukung Ketahanan Pangan

    JEMBER – Dalam mendukung ketahanan pangan nasional, gerakan penanaman tanaman pangan menjadi prioritas untuk meningkatkan produksi pertanian dalam mendukung stabilitas harga sekaligus penguatan kedaulatan pangan.

    Seperti yang dilakukan oleh H M Sholeh yang melakukan penanaman cabe merah di lahannya, di Desa Lojejer Kecamatan Wuluhan Kabupaten Jember,  dengan mengadirkan Staf Kementrian Pertanian M Burhanudin, Dandim 0824/Jember Letkol Inf rahmat Cahyo Dinarso, Staf Dinas Pertanian dan holtikultura, Muspika Kecamatan Wuluhan.

    Pada Senin 26/02/2024, bersama staf Kementrian Pertanian Burhanudin, Dandim 0824/Jember ikut melakukan penanaman secara simbolis bibit tanaman cabe tersebut.

     

    Usai penanaman Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso menyampaikan, bahwa saya sangat mendukung kegiatan pertanian seperti ini, kita berada di negara agraris, jangan sampai pangan kita import. 

    Lahan-lahan yang ada mari kita manfaatkan untuk memperkuat produksi pangan, untuk memperkuat kedaulatan pangan kita, seperti yang saya tekankan kepada jajaran untuk menanam tanaman pangan, ada sayur - mayur, cabe, tomat dan lain-lainnya.

    Hal ini sebagai wujud tekad kita dalam penguatan ketahanan pangan, dengan produksi pangan berlimpah maka harganya akan stabil, sehingga akan menyumbang pada pengendalian inflasi daerah. Tegas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 0824/01 Patrang Pembina...

    Artikel Berikutnya

    Dandim 0824/Jember Melihat Penilaian Lomba...

    Berita terkait

    Tingkatkan Kesiapan Fisik Prajurit, Kodim 0824/Jember Gelar Kesemaptaan Jasmani Periodik II Tahun 2024
    Dandim 0824/Jember Sambut Kunjungan Kerja Kemenlu RI dan Perwakilan Dubes di Jember : Dorong  Potensi Investasi
    Danposramil 0824/31 Semboro Pimpin Karya Bakti TNI bersama Warga Pembersihan Kiri-kanan Jalan Desa Sidomulyo
    Cipta Kondisi Kondusif Jelang Pilkada Serentak Koramil 0824/01 Patrang dan Aparat Terkait Patroli Wilayah
    Persoenel Koramil 0824/23 Wuluhan Beri Materi Kedisiplinan LDK Osis SMPN 2
    Dandim 0824/Jember Hadiri Pelantikan Pengurus PBVSI dan Penutupan Tournament Bola Voli Oleh Kapolda Jawa Timur
    Ketua Persit KCK Ranting 14 Koramil 0824/13 Rambipuji dan Babinsa Ikuti Supervisi Posyandu Balita
    Muspika bersama Danramil 0824/12 Kaliwates, Sambangi dan Bantu Susu Terhadap Anak Balita Warga Kurang Mampu
    Cipta Kondisi Jelang Pilkada Serentak 2024, Muspika bersama Danramil 0824/01 Patrang Patroli Wilayah
    Tingkatkan Kesiapan Fisik Prajurit, Kodim 0824/Jember Gelar Kesemaptaan Jasmani Periodik II Tahun 2024
    Babinsa Koramil 0824/15 Bangsalsari Kawal Pendistribusian Bantuan Pangan, Jamin Tepat Sasaran
    Polsek Rencanakan Distribusi Logistik Pemilu Gunakan Kuda, Koramil 0824/06 Ledokombo Siap Bantu Perkuatan Pengamanan
    Semarakkan HUT Ke 78, Persit KCK Cabang XXXVIII Kodim 0824/Jember Gelar Lomba Masak Kreatif  Aneka Olahan Edamamie
    Pasca Hujan Lebat, Dandim 0824/Jember Cek Langganan  Banjir Kampung Ledok
    Dandim 0824/Jember Mengucapkan Selamat Idul Fitri 1444 H Mohon Maaf Lahir Batin

    Rekomendasi berita

    Perwira Staf dan Danramil Jajaran Kodim 0824/Jember Hadiri dan mendukung Do’a Bersama dan Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Polres Jember
    Danramil 0824/06 Ledokombo Bersama Muspika Silaturahmi Kamtibmas, Wujudkan Pilakda Damai dan Kondusif
    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani

    Tags