Dandim 0824/Jember  Tinjau Ruang Staf, Jaga Kebersihan dan Kerapian Pangkalan

    Dandim 0824/Jember  Tinjau Ruang Staf, Jaga Kebersihan dan Kerapian Pangkalan

    JEMBER - Tugas sebagai Komandan Satuan memang kompleks,  disamping mampu mengendalikan dan mengawasi tugas satuan secara menyeluruh, perawatan pangkalan dan tata ruang juga menjadi bagian yang tidak terpisahkan dalam menjamin maksimalnya kinerja dalam memproduksi laporan maupun pelayanan administrasi jajaran.

    Sesekali peninjauan staf dan pangkalan selalu dilakukan oleh Dandim 0824/Jember Letkol Inf Batara C Pangaribuan, seperti pada Rabu 21/12/2022, yang melakukan peninjauan ruang piket, ruang staf hingga pertokoan Koperasi.

    Dalam wawancaranya Dandim 0824/Jember menegaskan, bahwa kita  mengecek kerapian dan kebersihannya, ini kita lakukan baik di Koramil maupun di Makodim, semua harus ready.

    Kalau di Koramil kita langsung mengecek kamar mandi, ruang staf, yang harus bersih dan rapi,  dua ini harus selalu dilakukan oleh anggota staf baik yang ada di Makodim maupun di Koramil jajaran, sebagai bagian  mengoptimalkan kegiatan dinas anggota dalam mendukung tugas satuan. Jelas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    jember jatim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Danramil 0824/01 Patrang Wakili Dandim 0824/Jember...

    Artikel Berikutnya

    Koramil 0824/09 Tempurejo Dampingi Petugas...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Jaga Kesehatan Tubuh, Prajurit Korem 012/TU Laksanakan Olahraga Bersama
    Polda Jatim Berhasil Tekan Kasus Curas Hingga 90 Persen Selama Sepekan
    Menteri ATR/BPN Temui Kapolri Untuk Kerjasama Berantas Mafia Tanah Tanpa Toleransi
    Kodim 1710/Mimika Buka Perkemahan Wira Karya Pramuka Saka Wira Kartika TA 2024
    Panglima TNI Paparkan Kesiapan Dalam Mendukung Pilkada Serentak dan Pencapaian Asta Cita

    Tags