Semarakan HUT TNI Ke 77, Kodim 0824/Jember Gelar Karya Bakti Pembersihan Masjid

    Semarakan HUT TNI Ke 77, Kodim 0824/Jember Gelar Karya Bakti Pembersihan Masjid

    JEMBER - Oktober ini memang bulannya TNI, karena HUT TNI yang jatuh pada tanggal 05 Oktober, tentunya semarak kegiatannya akan berlangsung selama.Bulan Oktober, seperti di Kabupaten Jember, dalam menyemarakkan HUT TNI Ke 77, Kodim 0824/Jember menggelar Karya Bakti TNI dengan sasaran bersih-bersih masjid.

    Pelaksanaan karya bakti dilakukan pada Jum'at 07/10/2022 oleh seluruh Koramil jajaran Kodim 0824/Jember dengan sasaran pembersihan masjid oleh TNI dan masyarakat sekitar.

    Seperti halnya yang dilakukan di Koramil 0824/18 Kencong yang melakukan pembersihan Masjid Pesantren Assuniyah, Koramil 0824/15 Bangsalsari melakukan pembersihan Masjid Ridwanallah, di Koramil 0824/17 Sumberbaru pembersihan Masjid Nurul Huda Desa Jatiroto, demikian halnya diwilayah Koramil lainnya.

    Danramil 0824/18 Kencong salah satu Danramil yang berhasil saya temui Kapten Caj Agus Teguh Yuwono, menyatakan bahwa kegiatan tersebut merupakan salah satu rangkaian HUT TNI Ke 77.

    Disamping personel Koramil kita juga melibatkan personel Polsek, Satpol PP dan masyarakat sekitarnya. jelas Danramil

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Batara C Pangaribuan membnarkan dilakukannya kegiatan pembersihan masjid diwilayah jajaran, yang merupakan rangkaian HUT TNI ke 77, yang dilaksanakan serentak diseluruh wilayah jajaran.

    Hal ini sebagai wujud kepedulian kita terhadap kebersihan tempat ibadah, semoga keberkahannya senantiasa tercurah kepada kita semua, dalam menjalankan tugas pengabdian kepada Masyarakat, Bangsa dan Negara. Jelas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    jember jtim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Koramil 0824/26 Jelbuk Pantau Pasar, Yakinkan...

    Artikel Berikutnya

    Koramil 0824/09 Tempurejo Dampingi Petugas...

    Berita terkait

    Tingkatkan Kesiapan Fisik Prajurit, Kodim 0824/Jember Gelar Kesemaptaan Jasmani Periodik II Tahun 2024
    Dandim 0824/Jember Sambut Kunjungan Kerja Kemenlu RI dan Perwakilan Dubes di Jember : Dorong  Potensi Investasi
    Danposramil 0824/31 Semboro Pimpin Karya Bakti TNI bersama Warga Pembersihan Kiri-kanan Jalan Desa Sidomulyo
    Cipta Kondisi Kondusif Jelang Pilkada Serentak Koramil 0824/01 Patrang dan Aparat Terkait Patroli Wilayah
    Persoenel Koramil 0824/23 Wuluhan Beri Materi Kedisiplinan LDK Osis SMPN 2
    Dandim 0824/Jember Hadiri Pelantikan Pengurus PBVSI dan Penutupan Tournament Bola Voli Oleh Kapolda Jawa Timur
    Ketua Persit KCK Ranting 14 Koramil 0824/13 Rambipuji dan Babinsa Ikuti Supervisi Posyandu Balita
    Muspika bersama Danramil 0824/12 Kaliwates, Sambangi dan Bantu Susu Terhadap Anak Balita Warga Kurang Mampu
    Cipta Kondisi Jelang Pilkada Serentak 2024, Muspika bersama Danramil 0824/01 Patrang Patroli Wilayah
    Tingkatkan Kesiapan Fisik Prajurit, Kodim 0824/Jember Gelar Kesemaptaan Jasmani Periodik II Tahun 2024
    Babinsa Koramil 0824/15 Bangsalsari Kawal Pendistribusian Bantuan Pangan, Jamin Tepat Sasaran
    Polsek Rencanakan Distribusi Logistik Pemilu Gunakan Kuda, Koramil 0824/06 Ledokombo Siap Bantu Perkuatan Pengamanan
    Semarakkan HUT Ke 78, Persit KCK Cabang XXXVIII Kodim 0824/Jember Gelar Lomba Masak Kreatif  Aneka Olahan Edamamie
    Pasca Hujan Lebat, Dandim 0824/Jember Cek Langganan  Banjir Kampung Ledok
    Dandim 0824/Jember Mengucapkan Selamat Idul Fitri 1444 H Mohon Maaf Lahir Batin

    Rekomendasi berita

    Perwira Staf dan Danramil Jajaran Kodim 0824/Jember Hadiri dan mendukung Do’a Bersama dan Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Polres Jember
    Danramil 0824/06 Ledokombo Bersama Muspika Silaturahmi Kamtibmas, Wujudkan Pilakda Damai dan Kondusif
    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani

    Tags