Usai Sholat Idul Adha Di Masjid Al Ikhlas Kodim 0824/Jember, Dilakukan Penyembelihan Hewan Qurban 

    Usai Sholat Idul Adha Di Masjid Al Ikhlas Kodim 0824/Jember, Dilakukan Penyembelihan Hewan Qurban 

    JEMBER - Pelaksanaan Sholat Idul Adha di Masjid Al Ikhlas Komplek Kodim 0824/Jember diikuti oleh Anggota Kodim dan masyarakat sekitar Makodim 0824/Jember diikuti oleh sekitar 200 orang dengan imam Khotib Ustad Sardiono.

    Hadir pada pelaksanaan Sholat Idul Adha pada Senin 17/06/2024 tersebut diantaranya Kasdim 0824/Jember Mayor Inf Herawady Karnawan bersama perwira staf dan anggota, berserta warga masyarakat.

    Usai kegiatan sholat Idul Adha dilaksanakan pemotongan hewan qurban yang diawali dengan penyerahan hewan qurban oleh Kasdim 0824/Jember kepada panitia yang sudah ditunjuk, dan dilanjutkan dengan penyembelihan hewan kurban berupa seekor sapi dan 3 ekor kambing tersebut.

    Dalam wawancaranya Kasdim 0824/Jember mewakili Dandim 0824/Jember yang sedang ada kegiatan lainnya menyatakan permohonan maaf Dandim yangbtidak dapat mengikuti. Kegiatan qurban ini dan diwakilkan kepada saya.

    Selanjutnya beliau berpesan agar momentum idul Adha ini mampu merubah diri kita semua memiliki jiwa dan pribadi yang lebih baik,  memiliki kepedulian dan jiwa sosial tinggi dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara. Ujar Kasdim 0824/Jember.

    Selanjutnya dilakukan pembagian hasil penyembelihan hewan qurban tersebut kepada masyarakat sekitar Makodim 0824/Jember. (Siswandi)

    pendim zjember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Bersama...

    Artikel Berikutnya

    Karya Bakti TNI Pemasangan Paving, Koramil...

    Berita terkait

    Dandim 0824/Jember Sambut Kunjungan Kerja Kemenlu RI dan Perwakilan Dubes di Jember : Dorong  Potensi Investasi
    Tingkatkan Kesiapan Fisik Prajurit, Kodim 0824/Jember Gelar Kesemaptaan Jasmani Periodik II Tahun 2024
    Danposramil 0824/31 Semboro Pimpin Karya Bakti TNI bersama Warga Pembersihan Kiri-kanan Jalan Desa Sidomulyo
    Cipta Kondisi Kondusif Jelang Pilkada Serentak Koramil 0824/01 Patrang dan Aparat Terkait Patroli Wilayah
    Pastikan Kelancaran Pilkada 2024, Polres Jember Ikuti Rakor Persiapan Pendistribusian Logistik 
    Lindungi Warga Dari Serangan DBD, Babinsa Sukosari Koramnil 0824/04 Sukowono Bersama Kader Posyandu Lakukan PSN
    Babinsa Biting Koramil 0824/02 Arjasa Bantu Tingkatkan Areal Tanam Pertanian dengan Program Pompanisasi 
    Koramil 0824/20 Gumukmas Sambut Hangat 77 Anak RA dan KB Darul Muqomah, Kenalkan Disiplin dan Profesi TNI Sejak Usia Dini
    Semarak HUT Ke-79 TNI, Kasdim 0824/Jember Hadiri Kejuaraan Menembak Senapan dan Pistol di Mabrigif 9/K
    Hadiri Peringatan Hari Pahlawan, Dandim 0824/Jember Ajak Generasi Bangsa Mewarisi Perjuangan Para Pahlawan Memajukan Bangsa
    Babinsa Koramil 0824/15 Bangsalsari Kawal Pendistribusian Bantuan Pangan, Jamin Tepat Sasaran
    Polsek Rencanakan Distribusi Logistik Pemilu Gunakan Kuda, Koramil 0824/06 Ledokombo Siap Bantu Perkuatan Pengamanan
    Semarakkan HUT Ke 78, Persit KCK Cabang XXXVIII Kodim 0824/Jember Gelar Lomba Masak Kreatif  Aneka Olahan Edamamie
    Pasca Hujan Lebat, Dandim 0824/Jember Cek Langganan  Banjir Kampung Ledok
    Dandim 0824/Jember Mengucapkan Selamat Idul Fitri 1444 H Mohon Maaf Lahir Batin

    Rekomendasi berita

    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    PPK Tempurejo Terima Logistik Pilkada, Polsek Bersama Koramil 0824/09 Tempurejo Lakukan Pengawalan
    Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas 
    Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum AKP Ulil Ryanto
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel

    Tags